<p><strong>AL-MAAHIRA IIBS MALANG WITH FRIENDLY EDUCATION CONCEPT</strong></p> <p><strong>Al-Maahira International Islamic Boarding School (IIBS) Malang</strong> adalah lembaga pendidikan Islam yang menerapkan konsep <em>boarding school</em> dan pendekaran pembelajaran ramah siswa <em>(Friendly Learning Approach)</em></p> <p><em>Friendly Learning Approach</em> akan menciptakan lingkungan pembelajaran yang menyenangkan <em>(Joyful Learning)</em> sehingga siswa merasa nyaman dan betah dalam aktifitas di sekolah dan asrama.</p> <p>Sistem boarding yang <em>berbasis friendly learning approach</em> akan mewujudkan siswa yang berakidah salimah, berakhlak mulia, bertanggung jawab, disiplin dan mandiri untuk mencetak generasi muslim ahlul Qur’an dan Sunnah.</p> <p><em>Friendly learning approach</em> juga mewujudkan sikap guru/murrobiyah yang ramah serta mampu menjadi teladan bagi siswa sehingga akan tercipta lingkungan sekolah dan asrama yang kondusif dan menyenangkan.</p>
Our Consept
- Al-Maahira Team
- 6082